PEMENANG DEKKIM ON PHOTOGRAPHY Selamat kepada pemenang DEKKIM ON Photograhy Nominasi Most Favourite Photo (Baskoro David) Nominasi Best Photo (Danang Nurdiansyah) Nominasi Best Caption (Ryan Anindya)
Kemajuan teknologi saat ini tidak bisa dipisahkan dari kehidupan masyarakat. Berbagai informasi yang termuat di berbagai belahan dunia kini telah dapat langsung kita ketahui berkat kemajuan teknologi. Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa kemajuan teknologi ini masuk begitu pesat dengan membawa berbagai dampaknya, baik maupun buruk. Kalau dahulu kita mengenal kata pepatah “dunia tak selebar daun…
Read more
Kehadiran pandemi Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) telah mengubah tatanan dunia dalam waktu singkat. Barangkali juga tidak ada yang pernah membayangkan bahwa pandemi ini akan menyebabkan derita kemanusiaan yang begitu mendalam. Bahkan dalam waktu yang tidak lama, pandemi ini telah menyebar secara cepat dalam skala luas dan menimbulkan banyak korban jiwa. Secara sosiologis, pandemi Covid-19 telah…
Read more
Jadi mahasiswa Teknik Kimia itu tidak hanya belajar dari sumber buku aja lo. Kamu juga memerlukan beberapa aplikasi untuk mempermudah proses perhitungan, memodelkan dan mensimulasikan suatu proses serta persamaan, hingga aplikasi pemodelan algoritma. Berbagai aplikasi tersebut diantaranya ada Microsoft Excel, MATLAB, Aspen Hysys, Scilab, ChemCad. Mau tau lebih lengkap penjelasan fitur-fitur dan fungsi dasar dari…
Read more
Sampai dengan akhir abad 20 kemiskinan masih menjadi beban dunia. Nampaknya isu kemiskinan akan terus menjadi persoalan yang tidak akan pernah hilang di dunia ini. Menurut Wikipedia, kemiskinan adalah keadaan saat ketidakmampuan untuk memenuhi kebutuhan dasar seperti makanan, pakaian, tempat berlindung, pendidikan, dan kesehatan. Kemiskinan dapat disebabkan oleh kelangkaan alat pemenuh kebutuhan dasar, ataupun sulitnya…
Read more
Perkembangan dunia industri pada saat ini demakin terus berkembang dan sudah menjadi satu bagian penting dari dunia secara keseluruhan. Perkembangan dunia industri ini sudah banyak memberikan kemudahan dan keuntungan tersendiri kepada perusahaan dalam pengerjaannya. Populasi pekerja profesional di bidangnya bisa dikatakan menyusut, sehingga dalam beberapa tahun terakhir, kekurangan tenaga kerja telah menjadi masalah sosial yang…
Read more
Bangsa Indonesia memperingati setiap 10 November sebagai Hari Pahlawan Nasional. Pemerintah menetapkan Hari Pahlawan Nasional sebagai hari besar yang bukan hari libur. Presiden Soekarno menetapkan Hari Pahlawan Nasional melalui Keppres Nomor 316 Tahun 1959 pada 16 Desember 1959 lalu. Peringatan Hari Pahlawan Nasional untuk mengenang sejarah pertempuran 10 November 1945 yang berlangsung di Surabaya, Jawa…
Read more
Surabaya, 2 Oktober 2020 – Pada akhirnya yang pergi akan kembali, Seperti mata yang tenang menunggu sesuatu yang seharusnya pulang. Dimanapun tempat yang kalian pilih untuk berkembang, Akan ada rumah yang membuat kita rindu untuk kembali pulang. Selamat Ulang Tahun HIMA DEKKIM yang ke-32 tahun! Semoga tambah maju dan segala harapan yang di dambakan tercapai!…
Read more
Aspen Hysis Training merupakan salah satu program kerja dari Departemen Keprofesian dan Keilmiahan atau yang biasa disebut Departemen PROFIL. Kegiatan Aspen Training ini merupakan kegiatan pelatihan yang berbentuk pelatihan software Aspen Tech dalam mensimulasikan dasar perancangan pabrik. Di bidang industri yang meliputi industri-industri diperlukan perhitungan terhadap Heat and Material Balance, Instrumentasi, termodinamika dan pendukung penting…
Read more