Acara tahunan yang diselenggarakan oleh Departemen Statistika, SPORASTICS kembali hadir menyapa mahasiswa S1 Statistika Institut Teknologi Sepuluh Nopember. Mengangkat tema “Bring Passion to Action”, SPORASTICS berlangsung selama 7 hari, yakni pada 19 hingga 25 Juni 2023. SPORASTICS merupakan perlombaan yang diikuti oleh seluruh mahasiswa S1 Departemen Statistika, mulai dari angkatan 2020 hingga 2022 sebagai ajang […]