Departemen Profil 24

Departemen Profil adalah departemen yang mewadahi mahasiswa teknik Kimia Industri dalam hal yang berkaitan dengan profesionalisme mahasiswa DTKI dan menggali potensi mahasiswa DTKI di bidang keilmiahan ditunjang dengan adanya informasi keprofesian, keilmiahan terkini, dan pelatihan yang memberikan manfaat dan impact ke mahasiswa DTKI.

Our Departement Team

Sasaran dan Arahan

Program Kerja dan Agenda

PROGRES 0%
Company Visit (COMVI)
Job Entrance Training (JET)
PKTI-TD
PIONER
Scientific Research of Chemical Engineering (SCRE)
Previous
Next

Kegiatan yang dihadiri oleh mahasiswa Teknik Kimia Industri FV-ITS yang membahas mengenai dunia industri yang berhubungan dengan Teknik Kimia yang membahas terkait proses yang terdapat didalamnya.

COMVI merupakan kegiatan kunjungan industri  bagi mahasiswa Teknik Kimia industri FV ITS Untuk mengenalkan dan menambah wawasan mahasiswa Teknik Kimia Industri FV ITS angkatan kedua terhadap kondisi lingkungan di pabrik secara nyata dan proses kimia yang ada di dalamnya.

Pelatihan yang diadakan dengan metode presentasi, tanya jawab, dan sharing pengalaman dengan pembicara yang sudah berpengalaman di bidangnya. Pada kegiatan ini memberikan wawasan mengenai tips dalam mengikuti interview dan melakukan simulasi langsung kemudian juga memberi informasi mengenai beberapa hal yang harus dipersiapkan untuk memasuki dunia pekerjaan.

Kegiatan yang berbentuk pelatihan dan penginformasian terkait training software keteknik kimiaan untuk mensimulasikan suatu proses di industry guna menunjang kemampuan hardskill di bidang keteknikkimiaan.

Pelatihan berbasis keilmiahan yang ditujukan kepada mahasiswa Teknik Kimia Industri guna penambahan wawasan teknik penulisan karya tulis ilmiah dan meningkatkan kemampuan dalam mengkomunikasikan ide kreatif dalam bentuk karya tulis.

Memberikan fasilitas kepada mahasiswa DTKI terkait sosialisasi PKM, serta segala hal yang berhubungan dengan PKM seperti SON (Sleep Overnight), timeline, dan alur PKM.

SRCE merupakan wujud aksi nyata sebagai pemberi wadah keilmiahan bagi mahasiswa Departemen Teknik Kimia Industri FV-ITS dalam kompetisi2 di bidang keilmihaan seperti brainstorm ide, bimbingan mandiri, dospem.

Get In Touch With Us

Thank you