Category: Article

Pandangan Mahasiswa DTKI Terhadap Perubahan Iklim di Surabaya

    Perlu diketahui bahwa perubahan iklim merupakan isu global yang semakin nyata dan terasa di berbagai belahan dunia, termasuk di Surabaya, yakni salah satu kota metropolitan terbesar di Indonesia. Dalam beberapa tahun terakhir, Surabaya mengalami perubahan cuaca yang signifikan dimana hal tersebut berdampak besar pada kesejahteraan masyarakat Surabaya. Namun, perubahan iklim ini juga terjadi salah satunya karena aktivitas manusia…
Read more

Menuju Gaya Hidup Zero Waste: Mengelola Limbah Rumah Tangga dengan Bijak

    Limbah rumah tangga adalah salah satu isu lingkungan yang sering dihadapi oleh masyarakat. Setiap hari limbah rumah tangga terus diproduksi, namun jika tidak ditangani dengan baik, maka akan berdampak buruk terhadap kondisi lingkungan. Salah satu bukti nyatanya yaitu pada proses pengolahan limbah rumah tangga daerah Keputih gang Makam Timur Sawah. Belum adanya tempat pembuangan sampah utama didaerah ini,…
Read more

Penurunan Kualitas Air Sungai di Surabaya

  Apakah sungai di Surabaya kualitasnya menurun? Beberapa sungai di Surabaya mengalami penurunan kualitas air yang signifikan karena limbah domestik, industri, dan pertanian yang tidak terkelola dengan baik. Selain itu bahan kimia berbahaya, zat organik, dan nutrisi berlebih dari limbah tersebut menyebabkan penurunan kualitas air sungai. Hal ini mengancam kehidupan akuatik, kesehatan manusia, serta berdampak…
Read more

Fenomena Cuaca Panas di Surabaya Timur

   Indonesia terletak di antara 6o LU –11o LS dan 95o BT -141o BT, antara Lautan Pasifik dan Lautan Hindia, antara Benua Asia dan benua Australia, dan pada pertemuan dua rangkaian pergunungan, yaitu Sirkum Pasifik dan Sirkum Mediteranian. Letak Astronomi yang demikian itu menunjukkan bahwa Indonesia terletak di daerah iklim tropis. Hal ini mengakibatkan suhu…
Read more

Krisis Pencemaran Sungai Karang Menjangan : Ancaman Terhadap Ekosistem Air dan Kesehatan Masyarakat

Krisis Pencemaran Sungai Karang Menjangan: Ancaman TerhadapEkosistem Air dan Kesehatan Masyarakat Krisis Pencemaran Sungai Karang Menjangan: Ancaman TerhadapEkosistem Air dan Kesehatan Masyarakat Krisis Pencemaran Sungai Karang Menjangan: Ancaman TerhadapEkosistem Air dan Kesehatan Masyarakat Krisis Pencemaran Sungai Karang Menjangan: Ancaman TerhadapEkosistem Air dan Kesehatan Masyarakat Krisis Pencemaran Sungai Karang Menjangan: Ancaman TerhadapEkosistem Air dan Kesehatan Masyarakat…
Read more

Potret Lingkungan: Tantangan dan Dampak Limbah Kerang Darah di Sekitar Pantai Kenjeran

   Lingkungan laut, terutama di area Kenjeran, melibatkan banyak komponen yang memerlukan perhatian lebih untuk dapat mengoptimalkan potensi mereka melalui pemikiran kritis dan kesadaran akan isu-isu nyata. Dalam kajian kali ini, terungkap masalah lingkungan yang terkait dengan eksistensi kerang darah yang mengkhawatirkan. Kerang darah merupakan salah satu hewan dalam golongan molluska dan salah satu jenis…
Read more

Pencemaran Udara: Efek Naiknya Suhu Terhadap Produktivitas Masyarakat

Pencemaran Udara: Efek Naiknya Suhu Terhadap Kesehatan dan Produktivitas Masyarakat Pencemaran Udara: Efek Naiknya Suhu Terhadap Kesehatan dan Produktivitas Masyarakat  Seperti yang dirasakan masyarakat sekarang, saat ini terutama di Surabaya udara di sekitar terasa semakin panas. Di siang hari terkadang panasnya sampai diatas 38C. Memang udara di siang hari umumnya panas, tapi kondisi lingkungan akhir-akhir…
Read more

Sudut Pandang Narasumber Tentang Sungai Tercemar

       Sungai adalah aliran air yang bergerak secara alami dari sumber air ke laut, samudra, atau danau. Mereka memiliki peran penting dalam siklus hidrologi, menyediakan air, habitat, transportasi, dan sumber daya energi. Namun, sungai juga rentan terhadap pencemaran dan kerusakan lingkungan oleh aktivitas manusia. Oleh karena itu, kita sebagai manusia harus menjaga kebersihan…
Read more

Kepadatan Penduduk di Kota Surabaya

        Kota Surabaya merupakan ibu kota dari Provinsi Jawa Timur yang masuk dalam wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Surabaya juga menyandang predikat kota metropolitan, sekaligus menjadi kota terbesar kedua di Indonesia setelah Jakarta. Tak heran jika kota besar seperti Surabaya, memiliki banyak masalah lingkungan seperti halnya yang terdengar asing di telinga masyarakat…
Read more

Awas Pemanasan Global, Bumi Butuh Perlindungan yang Total!

          Abad ke-21 ini dapat dikatakan abad yang kurang beruntung karena adanya perubahan iklim (climate change) yang diakibatkan oleh pemanasan global (global warming). Hal tersebut berdampak pada peningkatan suhu yang ekstrem khususnya di Jawa Timur, Kota Surabaya. Serta menimbulkan permasalahan serius bagi negara di seluruh dunia. Pemanasan global diperkirakan mulai pada…
Read more